img
Free HTML5 by FreeHTMl5.co Rabu, Maret 9, 2022

Kehidupan di surga

Baitul Hikmah Depok - Surga adalah tempat kenikmatan dan kebahagiaan yang abadi sebagai balasan (jaza') bagi orang-orang yang sewaktu hidup di alam dunia beriman dan bertaqwa.

kedua tempat tersebut sekarang sudah ada dan telah diciptakan oleh Allah SWT. Bahkan Rasululah SAW telah melihat keduanya ketika mi'raj. Begitu dahsyatnya kenikmatan surga, hingga Allah SWT memberikan ilustrasi bahwa surga adalah suatu kenikmatan yang belum pernah dipandang mata, belum terdengar oleh telinga, bahkan belum pernah terbayang atau terlintas dalam pikiran atau hati manusia.

Di atas tergambar beberapa macam kenikmatan bagi orang-orang yang beriman dan bertaqwa, baik disurga yaitu :

  • Bernaung di bawah bendera Nabi Muhammad SAW
  • Mendatangi telaga al-Kautsar dan memnum airnya.
  • Memasuki surga
  • Selamat dari neraka
  • Duduk di atas kursi kemuliaan dan bersandar di atas dipan
  • Menikah dengan bidadari
  • Memakai pakaian yang terbuat dari bahan sutera
  • Menikmati hidangan surga
  • Meminum susu, khamr dan madu murni dengan cangkir atau gelas
  • Mereka tidak merasakan teriknya matahari dan tidak kedinginan

Para penghuni surga akan dilayani oleh anak-anak muda yang jika dilihat sangat indah bagaikan mutiara yang bertaburan. Mereka akan memakai pakaian sutera halus berwarna hijau dan sutera tebal. Juga akan memakai gelang yang terbuat dari perak dan emas. Dan yang tidak kalah nikmatnya, mereka akan dianugerahi pasangan hidup (suami atau istri) yang suci.

Tags Popular
Most Popular
img
Magna aliqua ut enim ad minim veniam quis nostrud.
April 18, 2016
img
Enim ad minim veniam nostrud xercitation ullamco.
April 18, 2016
img
Magna aliqua ut enim ad minim veniam quis nostrud.
April 18, 2016
img
Magna aliqua ut enim ad minim veniam quis nostrud.
April 18, 2016
Trending